Definisi Limit Fungsi
Berikut beberapa definisi limit fungsi yang umum diterima.Fungsi pada garis bilangan riil atau bilangan real
Bila f : RLimit searah

Limit saat: x → x0+ ≠ x → x0–. Maka, limit x → x0 tidak ada.
Definisi formal adalah sebagai berikut. Limit f(x) saat x mendekati p dari atas adalah L bila, untuk setiap ε > 0, terdapat sebuah bilangan δ > 0 sedemikian rupa sehingga |f(x) – L| < ε pada saat 0 < x – p < δ. Limit f(x) saat x mendekati p dari bawah adalah L bila, untuk setiap ε > 0, terdapat bilangan δ > 0 sehingga |f(x) – L| < ε bilamana 0 < p – x < δ.
Bila limitnya tidak ada terdapat osilasi matematis tidak nol.
Limit fungsi pada ketakhinggaan

Limit fungsi matematika ini ada pada ketakhinggaan.
Bila f(x) adalah fungsi riil, maka limit f saat x mendekati tak hingga adalah L, dilambangkan sebagai:
Dengan cara yang sama, limit f saat x mendekati tak hingga adalah tak hingga, dilambangkan oleh
Rumus biasa – Limit Fungsi
Rumus Limit Fungsi
Sejarah Limit Fungsi Matematika
Meskipun termasuk secara implisit dalam pengembangan kalkulus pada abad ke-17 dan 18, gagasan modern limit fungsi baru dibahas oleh Bolzano, yang pada 1817, memperkenalkan dasar-dasar teknik epsilon-delta. Namun karyanya tidak diketahui semasa hidupnya.Cauchy membahas limit dalam karyanya Cours d’analyse (1821) dan tampaknya telah menyatakan intisari gagasan tersebut, tapi tidak secara sistematis. Presentasi yang ketat terhadap khalayak ramai pertama kali diajukan oleh Weirstrass pada dasawarsa 1850-an dan 1860-an[3], dan sejak itu telah menjadi metode baku untuk menerangkan limit.
Notasi tertulis menggunakan singkatan lim dengan anak panah diperkenalkan oleh Hardy dalam bukunya A Course of Pure Mathematics pada tahun 1908.
Contoh Soal dan Jawaban Limit Fungsi
1. Soal: Hitung limit fungsi vektor 
Penyelesaian:Dengan metode yang sama seperti limit fungsi pada umumnya, kita langsung mensubstitusikan
Jadi, fungsi vektor tersebut akan mendekati
2. Nilai
=…
Jawaban:Karena
Jadi bentuk limitnya
3. Jika
dan
maka ![\displaystyle \lim_{x\to a}\left[ f(x)g(x)\right]=... \displaystyle \lim_{x\to a}\left[ f(x)g(x)\right]=...](https://s0.wp.com/latex.php?latex=%5Cdisplaystyle+%5Clim_%7Bx%5Cto+a%7D%5Cleft%5B+f%28x%29g%28x%29%5Cright%5D%3D...&bg=ffffff&fg=000000&s=0)
Jawaban:Dengan menggunakan sifat limit dan menjumlahkan kedua persamaan
Jadi
Jawaban : B
catatan :
4. Soal: Jika
maka
sama dengan…
Jawaban:Limit fungsi di ruas kiri ada, padahal nilai penyebut untuk
Dengan menggunakan dalil L’Hospital
Subtitusi nial
5. Nilai
adalah…
Jawaban:
6. Soal: 
Jawaban:Jawaban : E
catatan :
Dalil L’Hospital, untuk limit yang berbentuk 0/0 atau
7. Nilai
sama dengan…
Jawaban:Bentuk limit tak tentu